Aplikasi yang akan kita bahas kali ini adalah aplikasi versi modifikasi dari game dengan judul yang sama yang sudah dirilis secara resmi di Play Store. Game ini sudah diunduh lebih dari satu juta kali di playstore membuktikan bahwa game ini memang layak untuk dicoba.
Merge Hotel Mod Apk adalah game simulasi yang berlatar belakang Hotel tua. Permainan ini sangat seru karena melatih kreativitasmu dalam membangun hotel dan mengembangkan usaha hotel tersebut untuk mendapatkan keuntungan sebanyak-banyaknya.
Ada banyak sekali penambahan fitur pada versi modifikasinya gimana kamu bisa memainkan game ini dengan lebih menyenangkan. Bila kamu penasaran dengan game hotel ini, kamu bisa membaca artikel kami sampai akhir.
Sekilas Tentang Merge Hotel Mod Apk
Apabila kamu membutuhkan game yang melatih kreativitas, kamu bisa mengunduh game Merge Hotel Mod Apk ini. Di permainan ini kamu akan membantu pemilik hotel yaitu paman Ted untuk membangun hotelnya.
Paman Ted adalah seorang pemilik Hotel tua di mana hotel tersebut membutuhkan banyak sekali renovasi agar bisa menarik perhatian pengunjung. Di dalam game ini kamu juga akan berpetualangan untuk menemukan masa lalu keluarga pemilik hotel tersebut.
Game ini sangat luar biasa karena kamu akan merenovasi hotel kerajaan dengan ukuran yang sangat besar. Kamu juga harus membersihkan debu yang ada di dalam hotel dan juga menemukan item yang bisa digunakan untuk mendekorasi hotel.
Selain itu kamu juga akan berkesempatan untuk menemukan harta karun berharga yang tersembunyi di balik Hotel tua ini. Game ini akan melatih kreativitasmu sekaligus menguji kemampuanmu dalam menggabungkan teka-teki.
Untuk bisa memecahkan teka-teki dan merenovasi hotel kamu akan membutuhkan beberapa item yang harus kamu beli menggunakan koin virtual di dalam game. Bila kamu menggunakan versi asli dari game ini, koin tersebut harus kamu top up menggunakan saldo.
Jika kamu ingin merenovasi hotel dengan gratis, kamu bisa menggunakan versi modifikasi dari game simulasi ini. Dengan versi modifikasinya, kamu akan mendapatkan koin yang tidak terbatas sehingga kamu bisa membeli item yang kamu mau sebanyak-banyaknya.
Saat kamu berhasil merenovasi Hotel, kamu juga harus membuat hotel tersebut menarik pengunjung. Makin banyak pengunjung yang datang ke hotel tersebut maka semakin banyak pula keuntungan yang akan kamu dapatkan.
Di dalam hotel ini ada beberapa lantai yang harus kamu dekorasi dan renovasi. Untuk bisa berganti lantai, kamu harus menyelesaikan misi satu persatu terlebih dahulu. Apabila kamu sudah menyelesaikan misi yang diberikan, maka kamu bisa berganti lantai ke lantai selanjutnya.
Fitur-Fitur Menarik Merge Hotel Mod Apk
Game dengan tema dekorasi dan teka-teki ini akan menuntutmu menjadi arsitek yang kreatif dan detektif yang jeli dalam menyelesaikan misi. Sebagai manajer hotel kamu harus menyelamatkan Hotel dari kebangkrutan dengan mendekorasi hotel tersebut.
Saat menjalankan misi di dalam game ini kamu akan dikejutkan dengan beberapa hal yang ada di dalam hotel. Ketika membersihkan hotel dan menyusun item untuk mendekorasi, kamu akan memiliki kesempatan untuk menemukan harta karun yang mengejutkan.
Akan tetapi untuk menyelesaikan misi-misi di dalamnya kamu memerlukan beberapa bantuan dari item. Kamu harus menarik banyak pengunjung agar bisa mendapatkan keuntungan dari bisnis hotel yang kamu jalankan.
Merge Hotel Mod Apk adalah game simulasi yang berlatar belakang Hotel tua. Permainan ini sangat seru karena melatih kreativitasmu dalam membangun hotel dan mengembangkan usaha hotel tersebut untuk mendapatkan keuntungan sebanyak-banyaknya.
Ada beberapa penambahan fitur menarik dari Merge Hotel Mod Apk yang bisa membuatmu menyelesaikan misi dengan lebih mudah. Berikut adalah fitur-fitur yang akan kamu dapatkan Jika kamu menginstal Merge Hotel Mod Apk.
1. Bebas Upgrade Lantai
Di dalam game ini, terdapat beberapa lantai yang harus kamu susun dan dekorasi. Kamu harus mengatur setiap lantai berdasarkan urutan masing-masing lantai. Kasta tertinggi dari lantai-lantai tersebut adalah lantai utama.
Apabila kamu menggunakan versi asli dari game ini, kamu tidak bisa langsung pergi ke lantai utama. Kamu harus menyelesaikan misi dimulai dari lantai dasar terlebih dahulu sebelum kamu bisa mendekorasi dan merenovasi lantai utama.
Namun jika kamu memainkan game ini menggunakan versi modifikasinya alias Merge Hotel Mod Apk, kamu bisa upgrade lantai kapanpun kamu mau. Kamu tidak perlu lagi menyelesaikan misi secara berurutan dan bisa langsung mengunjungi lantai utama.
Dengan demikian permainan akan menjadi jauh lebih seru karena kamu tidak perlu menunggu untuk menyelesaikan satu misi pada lantai tertentu. Apabila kamu merasa bosan dengan lantai tertentu, kamu bisa langsung upgrade ke lantai lainnya.
2. Pilih Item Sepuasnya
Untuk bisa menarik perhatian pengunjung, kamu harus merenovasi total hotel yang sudah tua ini. Tentunya kamu membutuhkan banyak sekali barang dan item untuk merenovasi hotel tersebut. Namun tentu saja item tersebut tidak bisa didapatkan dengan mudah.
Setiap itemnya harus dibeli menggunakan koin yang ada di aplikasi. Sehingga kebebasanmu dalam mendekorasi hotel ini pastinya akan menjadi terbatas dibanding jika kamu bisa mendapatkan item tersebut dengan gratis.
Tidak hanya itu, kamu juga memerlukan item untuk mengupgrade fasilitas hotelmu. Semakin banyak pengunjung yang datang ke hotelmu maka kamu juga akan perlu untuk melakukan pergantian pada fasilitas di setiap ruangannya.
Jika kamu mengunduh Merge Hotel Mod Apk, kamu bisa mendapatkan semua itemnya dengan gratis. Sehingga kamu lebih bisa bebas untuk mendekorasi hotelmu menarik lebih banyak lagi pengunjung dan menghasilkan keuntungan yang luar biasa.
3. Unlimited Money
Untuk bisa membeli banyak item tak terbatas di dalam game ini, Kamu pastinya membutuhkan koin atau uang virtual yang bisa digunakan untuk membeli item tersebut. Uang atau koin tersebut harus kamu top up menggunakan saldo Google Play atau e-wallet.
Tentu saja semakin banyak item yang ingin kamu beli maka semakin banyak juga saldo yang harus kamu top up. Tentu saja hal ini akan menguras kantongmu karena harga item yang ada di dalam game ini tidak murah.
Jika kamu ingin mendapatkan koin virtual tak terbatas jumlahnya tanpa harus melakukan top up, kamu bisa menginstal Merge Hotel Mod Apk. Dalam versi modifikasi ini semua bentuk pembayaran sudah dihapuskan oleh developer aplikasi Mod ini.
Dengan demikian kamu bisa bebas membeli item tanpa harus melakukan top up menggunakan saldo Google Play atau in Wallet. Jumlah uang yang ada di dalam game ini tidak akan habis meskipun kamu menggunakannya untuk membeli banyak item.
4. No Ads
Siap aplikasi atau game yang diakses dengan gratis maka pengguna pasti akan menemukan banyak sekali iklan di dalam aplikasi tersebut. Beberapa aplikasi bisa diakses tanpa iklan apabila pengguna berlangganan sebagai anggota premium.
Tentunya bagi pengguna non premium, iklan-iklan tersebut pasti sangat mengganggu keseruan dalam bermain. Apalagi iklan yang muncul umumnya lebih dari satu dengan durasi yang cukup panjang dan sangat menyita waktu.
Apa kamu ingin bermain game ini tanpa iklan, kamu bisa menginstal versi modifikasinya saja. Merge Hotel Mod Apk adalah versi modifikasi di mana semua iklan di dalam game sudah dihapus oleh developer sehingga kamu bisa bermain dengan lebih nyaman.
Itulah ulasan seputar permainan Merge Hotel Mod Apk. Semoga membantu