Mempunyai budget 15 juta bingung mau pilih laptop apa? Nah, kali ini kami akan memberikan daftar laptop 15 jutaan terbaik yang memiliki spesifikasi jauh lebih baik dibadingkan laptop 10 jutaan, yuk simak dibawah ini!
Beberapa laptop 15 jutaan 2023 ada yang salah satu mungkin kamu sukai serta cocok di hati sebelum meminang nya.
1. Acer Nitro 5 RTX 3050
- Display : 15.6? FHD LED IPS 144Hz sRGB 60% – 100%
- Graphics : NVIDIA® GeForce® RTX 3050 with 4GB of GDDR6 (95W)
- Processor : Intel® Core™ i7-12700H processor (24MB cache, up to 4.70Ghz)
- Memory : 16GB DDR4
- Storage : 512GB SSD NVME® M.2 PCIe®
- Battery : 58Whr
- Keyboard : Backlit
- Operating System : Windows 11 Home 64bit + Microsoft Office Home & Student 2021
- Webcam : Yes, 720P
- Audio : 2 Stereo Speakers
- Networking : WiFi® 6 Intel AX201 802.11ax 2×2
- Bluetooth : 5.2
Acer Nitro 5 11th Gen core i7 RTX 3060 merupakan salah satu laptop gaming terbaik di kelasnya. Ditenagai Intel® Core™ i7-12700H Processor Acer Nitro 5 sangat mumpuni untuk berbagai aktivitas, seperti bermain game berat hingga video editing.
Laptop Acer yang satu ini mengusung prosesor performa terbaik, yaitu Intel® Core™ i7-12700H Processor Generasi ke-12. Selain itu, FPS-nya juga lebih baik berkat kehadiran layar super halus yang disokong oleh prosesor tersemat. Laptop juga memiliki tenaga lebih stabil, berkat kehadiran +25% airflow yang juga lebih baik berkat kehadiran Acer CoolBoost (quad exhaust fan).
Desainnya juga lebih stylish, berkat kehadiran 4 zones RGB keyboard, yang makin tampil oke berkat kehadiran smoother display 2x smoother dengan refresh rate hingga 60Hz. Grafis yang terpasang merupakan NVIDIA® GeForce RTX™ 3050 with 4GB of GDDR6 untuk layar lebih berwarna. Laptop ini dibekali dengan RAM 1x16GB DDR4, sedangkan untuk ruangan penyimpanannya, berukuran hingga 512GB menggunakan ruang penyimpanan tipe SSD NVMe.
2. Apple Macbook Air 2022
- Display : 13.6-inch Liquid Retina display
- Graphics : Apple GPU 8 Core
- Processor : Apple M2 Neural Engine
- Memory : 8GB DDR4 (Dual Channel)
- Storage : 256GB SSD NVMe®
- Battery : 49Whr
- Keyboard : Backlit
- Operating System : Mac OS
- Webcam : Yes, 1080P
- Audio : 2 Speaker Stereo
- Networking : WiFi® 6 11ac 2×2
- Bluetooth : 5.2
Apple Macbook Air 2022 merupakan yang membawa spesifikasi tak kalah gahar dari laptop 15 jutaan lainnya, pasalnya Macbook Air M2 2022 ini bukan di dedikasikan untuk keperluan gaming, namun hanya untuk pekerjaan seperti rendering dan video editing serta Home Office lainnya.
Selain itu macbook ini memiliki desain compact dan ringan serta mudah dibawa kemana mana, untuk user experience nya sendiri sama seperti hp iPhone, beberapa youtuber sudah me-review tentang Apple Macbook Air M2 2022 ini, alhasil Macbook Air 2022 ini masih layak untuk di beli di tahun 2023, jadi apakah kamu berminat?
3. MSI Cyborg 15
- Display : 15.6? FHD (1920*1080), 144Hz 45%NTSC IPS-Level
- Graphics : NVIDIA® GeForce RTX™ 4050 Laptop
- Processor : Intel® Core™ i7-12650H Processor 24M Cache, up to 4.70 GHz
- Memory : 16GB (8GB*2) DDR5 4800Mhz, MAX 64GB
- Storage : 512GB NVMe PCIe SSD®
- Battery : 53Whr
- Keyboard : Backlit
- Operating System : Windows 11 Home 64bit + Microsoft Office Home & Student 2021
- Webcam : Yes, 720P
- Audio : –
- Networking : WiFi® 6 11ac 2×2
- Bluetooth : 5.2
Salah satu Laptop 15 Jutaan yang memiliki spesifikasi terbaru saat ini, ya, laptop ini bernama MSI Cyborg 15, dengan mengusung peforma dari Intel® Core™ i7-12650H + NVIDIA® GeForce RTX™ 4050 yang powerfull sekali, mau game berat apapun bisa dilibas dengan settingan high, maka dari itu laptop ini kami rekomendasikan untuk kamu.
4. Lenovo Ideapad Gaming 3 15
- Display : 15.6? WQHD (2560×1440) IPS 350nits Anti-glare, 100% sRGB, 165Hz
- Graphics : NVIDIA® GeForce RTX™ 4050 6GB GDDR6, Boost Clock 2370MHz, TGP 85W
- Processor : AMD Ryzen™ 5 7535HS (6C / 12T, 3.3 / 4.55GHz, 3MB L2 / 16MB L3)
- Memory : 16GB DDR5
- Storage : 512GB SSD M.2 NVMe® PCIe® 4
- Battery : 60Whr
- Keyboard : Backlit
- Operating System : Windows 11 Home 64bit + Microsoft Office Home & Student 2021
- Webcam : Yes, 720P
- Audio : Stereo speakers, 2W x2, Nahimic Audio
- Networking : WiFi® 6 11ac 2×2
- Bluetooth : 5.2
Lenovo juga tidak tinggal diam di persaingan laptop 15 jutaan, lenovo mengeluarkan laptop terbaru mereka yakni Lenovo Ideapad Gaming 3. Ditenagai oleh AMD Ryzen™ 5 7535HS + NVIDIA® GeForce RTX™ 4050 6GB yang powerful, menjadikan laptop ini salah satu terbaik di kelas nya.
5. Asus Rog Strix G15
- Display : 15,6-inch FHD (1920 x 1080) 16:9 anti-glare display sRGB:62.5% Adobe:47.34% Refresh Rate:144Hz level-IPS Adaptive-Sync Optimus
- Graphics : NVIDIA® GeForce RTX™ 3050 Laptop GPU 4GB GDDR6 ROG Boost: 1550MHz* at 95W
- Processor : AMD Ryzen™ 7 6800H Processor Boost Up to 4.7GHz
- Memory : 16GB DDR5
- Storage : 512GB M.2 NVMe™ PCIe® 4.0 SSD
- Battery : 56Whr
- Keyboard : Backlit RGB
- Operating System : Windows 11 Home 64bit + Microsoft Office Home & Student 2021
- Webcam : Yes, 720P
- Audio : Dolby® Atmos Audio™ Hi-Res Audio
- Networking : Wi-Fi 6E(802.11ax)
- Bluetooth : 5.2
Asus Rog Strix G15 merupakan laptop gaming harga 15 jutaan yang memadukan processor AMD Ryzen 7-6800H + Nvidia RTX 3050 serta refresh rate 144hz yang dimana itu merupakan kelas flagship nya laptop, untuk desain kamu tak perlu khawatir, karena desain gaming yang kokoh serta tangguh menyertai Asus Rog Strix G15 ini, untuk performa laptop ini jangan ditanya lagi, laptop 15 jutaan ini salah satu terbaik dikelas nya.
Nah, itu tadi daftar laptop 15 jutaan terbaik yang bisa jadi bahan referensi kamu yang sedang mencari laptop baru. Selamat memilih!